kata hati tak kan terkebiri
Apabila kejujuran menjadi panglima,sikap terbuka sebagai ksatria dan kerelaan menerima kritik sebagai Laskar utama
apakah itu ada di diri kita?
Rabu, 25 September 2013
AKU TETAP BERTAHAN
diamdiam ku sisipkan rindu
pada malam yang lebur dalam sujud doa
raib seperti tanggalan waktu yang gersang
selalu memohon aroma rindang pada setiap pertemuan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar